Seleksi CPNS Pemkab Madiun tak dapat menjaring seratus persen pegawai baru. Masih ada formasi kosong. Di antaranya dokter.