Pemuka agama, Miftah Maulana Habiburrahman alias Gus Miftah, meminta maaf karena telah mencemooh seorang pedagang kaki lima (PKL). Peristiwa itu terjadi Ketika Gus Miftah mengisi acara salawatan ...